Parenting

Suatu Pagi di Pantai Cermin Kota Pariaman

pantai ccermin kota pariamanPantai cermin Kota Pariaman, berjarak hanya sekitar 2 kilometer dari rumah tempat kami tinggal, pagi-pagi sempatkan ke pantai sambil ajak Uda Fatih jalan-jalan dan bermain. Uda fatih kekurangan waktu bermain karena tidak ada teman, papi sibuk kerja, dan bahkan akhir-akhir ini pulang udah selesai magrib, karena jadwal kereta tiba di pariaman sudah selesai magrib, hingga akhirnya pilihan tempat santai untuk fatih ada di Pantai dekat rumah.

Alhamdulillah, sejak kami pindah ke Kota Pariaman, sekitar awal tahun 2017 lalu, sudah banak yang kami kenal dengan pariaman, baik budaya, tradisi dan lokasi wisata pariaman. Indah memang, menarik dan terkenal, meski ada beberapa yang kontroversi seperti tradisi tahunannya.

Kita tidak bahas itu, yang mau saya sharing sedikit disini tentang halwa, Halwa anak kmai sekarang usianya 4 bulan lebih 6 hari, alhamdulillah sudah bisa mencapat berat badan anak normal seusianya, setelah sebelumnya halwa sempat dirawat di rumah sakit pariaman selama seminggu pada akhir tahun lalu, itu karena kelalaian kami juga kurang mengerti dengan kondisi bayi, sehingga ketahuan bahwa halwa kuning itu sejak ada tamu datang kerumah dan melihat sepertinya halwa kuning.

Langsung kami bawa ke dokter anak, dan katanya harus dirawat dan mendapatkan sinar, Alhamdulillah, halwa disinar dan mendapatkan perawatan dari Dokter dirumah sakit.

Seminggu halwa dirumah sakit, entahlah gimana rasanya, sehari hanya boleh dilihat satu kali saja, sehingga berat rasanya hari-hari dilalui dengan kondisi halwa di ruang perawatan.

Alhamdulillah, seminggu halwa dirawat sudah bisa kembali pulang, dengan kondisi berat badan turun.

Related Posts

Teori Komunikasi Nyaman Dalam Keluarga

Untuk membangun keluarga yang aman dan nyaman, kita perlu membangun komunikasi yang sehat dalam rumah tangga. Ada beberapa hal yang perlu para isteri atau para ibu lakukan untuk…

Ketika Anak Takut Bertemu Banyak Orang, Tapi Di Rumah Aktif. Apa Penyebabnya?

Sebagai orang tua, kita harus tahu dan memahami kepribadian anak kita. Ada anak yang cenderung memiliki kepribadian extrovert, tetapi ada juga yang cenderung introvert. Untuk bisa membedakannya, kita…

Metode Menegur Anak

Ketika anak melakukan suatu kesalahan, kita sebagai orang tua boleh menegurnya. Ada yang namanya menegur satu menit. Jadi kita bisa menggunakan metode menegur satu menit ini ketika anak…

Watak Introvert VS Extrovert

Sebagai manusia, kita memiliki kepribadian yang berbeda-beda dengan orang lain. Ada yang cenderung introvert, ada juga yang dominan extrovert. Introvert merupakan kepribadian seseorang yang lebih menyukai ketenangan, suka…

Jangan Paksa Anak Laki-laki Untuk Melihat Kita Saat Berbicara

Sebagai seorang ibu dan isteri, tentunya kita selalu ingin diperhatikan saat berbicara. Tetapi, terkadang cara kita salah untuk menarik perhatian seorang anak laki-laki atau suami agar melihat atau…

Toxic Parents (Kesalahan Pola Asuh Yang Merusak Pertumbuhan Anak)

Toxic parents merupakan orang tua yang tidak menghormati dan tidak memperlakukan anaknya dengan baik sebagai individu. Orang tua dalam mendidik dan memperlakukan anak, harus mengetahui dan memahami fisik…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *